Gamelan

Tommy
By -
0



 Gamelan senggani terbuat dari besi dan kuningan berbentuk bilah dengan ukuran yang lebih kecil dan lebih praktis. Gamelan ini terdiri dari bonang barung, bonang penerus, demung, sarin, slenthem, kendang, kempul, dan kenong.

Dalam satuan alat musik gamelan Jawa, bonang termasuk dalam keluarga alat musik 'pencon', yaitu alat musik gamelan yang terbuat dari logam dan berbentuk cekungan, di bagian atasnya dibuat poros cembung sebagai tempat pukul. Alat musik ini dimainkan dengan cara dipukul menggunakan tongkat pemukul khusus

Alat musik ini diduga sudah ada di Jawa sejak tahun 404 Masehi, dilihat dari adanya penggambaran masa lalu di relief Candi Borobudur dan Prambanan. Gamelan merupakan seperangkat instrumen yang dibunyikan dari beberapa alat musik, seperti diantaranya gambang, gendang, dan gong

Gamelan adalah himpunan alat musik tradisional yang berasal dari Jawa Tengah, dan ia biasanya menonjolkan beberapa alat musik di dalamnya seperti demung, saron, gambang, kendang, dan gong.

Tags:

Posting Komentar

0Komentar

Please Select Embedded Mode To show the Comment System.*